Tahukah kamu kalau Google baru saja menjadikan nama dan foto kamu bisa muncul di iklan mereka? Yup..nama dan foto kamu tidak hanya bisa muncul di iklan mereka saja, tetapi juga di produk dan layanan mereka lainnya. Foto dan nama kamu akan ditampilkan bersamaan dengan review, share, +1, dan berbagai aktivitas kamu lainnya. Kira-kira seperti inilah ketika nama dan foto kamu ditampilkan di iklan dan produk Google lainnya:
Bagi kamu yang tidak ingin foto dan nama kamu dikomersialkan oleh Google, ikuti panduan singkat PG berikut ini:
- Login ke akun Google+ kamu
- Kunjungi halaman ini
- Hilangkan centang Based upon my activity, Google may show my name and profile photo in shared endorsements that appear in ads, lalu klik Save.
Setelah melakukan langkah mudah diatas, nama dan foto kamu tidak akan ditampilkan di iklan maupun produk dan layanan Google lainnya.
Siiiip
Terima kasih,,,
Thx infonya sangat membantu
heheheh