Update Office 2013 Sudah Bisa Kamu Download

Bagi kamu pengguna Microsoft Office 2013, coba deh cek Office kamu. Microsoft baru saja merilis update Office 2013 dengan beberapa perbaikan dan peningkatan fitur.

Saat membuka Microsoft Office 2013 preview release yang PG install di Windows 7, ada notifikasi seperti ini:

Update Office 2013 Sudah Bisa Kamu Download

Setelah kamu update, Office akan meminta kamu men-shutdown salah satu program yang berjalan, klik saja Force Shutdown.

Update Office 2013 Sudah Bisa Kamu Download

Update ini sepertinya hanya merupakan update minor saja. Namun demikian, sebaiknya kamu segera menginstall dan tidak melewatkannya.

Bagi yang belum memiliki Office 2013, kamu bisa mendownload versi previewnya disini.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *