HTC Home: Gadgets Bergaya HTC untuk Windows Vista, 7, dan 8

Anda mengenal ponsel HTC? Ponsel HTC merupakan salah satu ponsel yang populer di Amerika. Dengan tampilan yang sangat khas dan elegan membuat ponsel HTC digemari oleh semua kalangan. Anda ingin tahu apa yang khas dari ponsel HTC? Ponsel HTC sangat khas dengan clock gadgetnya yang berada di home screen. Nah bagi anda pengguna Windows Vista,7 dan 8, sekarang anda bisa memiliki clock gadget ala HTC di komputer anda.

HTC_Home_Gadget4

Disini yang anda butuhkan adalah;

HTC Home Apis yang bisa anda download disini:
http://www.htchome.org/en/download/

Kemudian Microsoft .NET Framework yang bisa anda download disini:
http://www.microsoft.com/net/download

HTC_Home_Gadget2

Setelah anda menginstall kedua software diatas, sekarang saatnya anda mengatur tampilan HTC Home agar terlihat menarik. Untuk mengatur tampilan dari HTC Home anda hanya perlu mengklik kanan pada setiap gadget dan klik Option, seperti gambar dibawah ini adalah option dari HTC Home Clock:

HTC_Home_Gadget3

HTC_Home_Gadget5

Catatan: Untuk menghilangkan kata “Setup your location in settings” anda hanya perlu ke option dan pilih tab Weather, pada field Location ketikan kota anda maka secara otomatis kata “Setup your location in settings” akan menghilang.

Tampilan desktop anda menjadi lebih menarik bukan? Jika anda merasa artikel ini bermanfaat klik like, tweet, dan plus one. Jangan lupa untuk share artikel ini juga, barang kali sahabat-sahabat anda membutuhkannya :).

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *