Siapa yang tidak mengetahui sistem operasi linux. Kini linux sudah menjadi sistem operasi open source yang handal. Bahkan linux merupakan sistem operasi jaringan yang begitu bagus dan gratis. Linux memang sudah mendunia dan sudah dikenal oleh hampir semua pengguna komputer di dunia. namun instalasi linux yang lumayan rumit membuat beberapa orang malas untuk menginstal, mempelajari dan menggunakan sistem operasi linux ini. Menginstal linux tidaklah seinstan dan sepraktis menginstal windows, namun kamu yang belum bisa menginstal linux tidak perlu khawatir..karena ada ebook yang akan memandu kamu bagaimana cara menginstal linux.
Ebook dengan judul “Menginstalasi Sistem Operasi Jaringan Berbasis Text“ menguraikan tentang cara menginstalasi sistem operasi komputer yang terhubung dalam jaringan berbasis text. Sistem operasi yang akan digunakan adalah Linux Redhat 9. Salah satu keunggulan sistem operasi berbasis Linux adalah bersifat free alias gratis. Sistem operasi berbasis Linux dikembangkan dengan proyek open source sehingga dapat didistribusikan, diedit, dicopy dan didistribusikan secara gratis. Disamping itu Sistem operasi Linux juga mudah dioperasikan, handal dan termasuk sistem operasi yang populer dalam sistem operasi jaringan.
Ebook ini berisi tips menginstal linux serta tutorial instalasi linux secara step by step ( langkah demi langkah ) yang sangat mudah kamu pahami. Tutorial instalasi linux yang ada di ebook ini juga disertai gambar – gambar yang semakin mempermudah pemahaman kamu tentang bagaimana cara menginstal linux.
Download Ebook Panduan Instalasi Linux (2,1 mb)
saya baru akan mencobanya,, di komputer abru tapi memang masih ragu karena alasan yang menurut temen temen tidak masuk akal.. bagi saya mungkin linux masih baru jadi belum user friendly. tks atas infonya
mas, saya mau tanya gmn ya cara nginstal linux..
kwn ku da prnh nyoba tp gagal.
alnya partisinya jd satu, ga di bg2 lg..
tks.
mas, saya mau tanya gmn ya cara nginstal linux..
kwn ku da prnh nyoba
tp partisinya jd satu, ga di bg2 lg..
tks.
saya udah coba ubuntu 9.10 & 10.04 …. lumayan juga tp saya blm 100 % masih dual boot bareng wind*** hehehe … kalo distro lain blm coba
asslmkum wrb
mas sya mau tnya kalau nginstal linux gmna ya akan tetapi saya sudah memakai os ws xp2 dan saya mau memakai dua os mohon petunjuknya
tkns
Mantaaaaaaaaaaaaaab ^_^
Pingback: Warnet & Game Center « Dunia Komputer
Mas eko tambahin caranya menginstal office 2003,tyuz cara progamnya n cara ngebuat pasw0rd di komputer pribadi
ok..ditampung dulu requestnya.. :)
secepatnya saya posting ya..stay tune di pusatgratis :)
wahhh…..maksih ne udh nyediain ebook gratis…
saran: klo bisa ebook’a tentang bhs pemrograman biar tambh pinter gtu…
Terimakasih yang sebesar-besarnya kepada Pusat Gratis Khususnya mas Eko Puspo.
Sangat membantu saya yang sedang belajar komputer. Semoga Hasil kerja kerasnya membawa berkah bagi kita semua dan selalu dalam lindungan tuhan.
(agus supriyadi mahasiswa semester 2 stmik cilegon banten)